Norman Adi Satria: Sepanjang malam mengisi insomnia dengan mengamati biji. "Jadi imanku tak sebesar biji ini? Pantas saja doi disuruh tetap tinggal malah pindah ke lain hati." [...]
Norman Adi Satria: Ketika itu kau pamit, namun akhirnya aku yang pergi. Karena intinya bukan siapa yang harus meninggalkan atau ditinggalkan, namun kita memang harus berpisah sebelum dipisahkan. [...]
Chairil Anwar: Hidup hanya menunda kekalahan, tambah terasing dari cinta sekolah rendah. Dan tahu, ada yang tetap tidak terucapkan sebelum pada akhirnya kita menyerah. [...]
Norman Adi Satria: Aku mengerti perasaannya karena perasaannya adalah perasaanku. Perasaan seseorang yang ditinggalkan dengan seberkas luka menganga. [...]
Norman Adi Satria: Kemarin aku berhasil membebaskan sebuah bayang-bayangmu yang terjebak di sebuah cermin: mataku, tempat dimana biasanya kau berkaca untuk melihat dan menata, sudah rapikah cinta. [...]
Norman Adi Satria: Kemarin aku masukkan lagi koin ke telefon umum itu dan berkata: halo kenangan, aku rindu kau. Lalu menutupnya sebelum kau menjawab. [...]
Norman Adi Satria:Sudah kubilang, ada lagu yang kalau bisa jangan sampai terdengar di telingaku. Bila sampai terdengar, aku ingin lagu kita itu mengalun seindah yang kita nyanyikan dulu. [...]
Chairil Anwar: Ina Mia menarik napas panjang di tepi jurang napsu yang sudah lepas terhembus, antara daun-daunan mengelabu kabut cinta lama, cinta hilang. [...]
Norman Adi Satria: Pertama kali aku mendengar suaramu dalam suatu salah sambung yang sangat nyambung. Kita bicara hal yang sama: tiada sesuatu pun yang kebetulan jika diamati dari kacamata takdir. [...]
Norman Adi Satria:Aku sedang mencari tanggal dimana kita pertama kali bertemu. Aku ingin melihat senyummu yang tak pernah lagi kau berikan untukku. Barangkali senyummu yang dulu menempel di kalender itu. [...]
Norman Adi Satria: Ini pagi, Selvi mengajak Rusli melayat. Rusli tak pernah tahu, istrinya dan lelaki yang terbaring di peti itu pernah saling rindu. [...]
Norman Adi Satria: Dengan sengaja atau tak sengaja, setiap kekasih akan menggores hati kekasihnya. Aku hanya tak sempat menggoresnya sebelum kau akhiri segalanya. [...]